Serunya Belajar Ilmu Politik! Dari Teori Hingga Realita di Indonesia
Ketika mendengar kata politik, sebagian orang langsung membayangkan rapat DPR, kampanye pemilu, atau perdebatan panas di televisi. Padahal, ilmu politik itu jauh lebih luas dan seru untuk dipelajari. Ia bukan hanya tentang partai dan kursi kekuasaan, tapi juga bagaimana manusia mengatur hidup bersama, menyelesaikan konflik, hingga menciptakan sistem yang adil. Buat kamu yang tertarik dengan […]